JENDELA INFORMASI UNEJ

Minggu, 03 November 2013

TSC Funtastic Holiday




Komunitas Telkomsel School Community (TSC)  merupakan  komunitas  terbesar yang memiliki berbagai macam kegiatan menarik bagi para membernya. Untuk meningkatkan kegiatan program Loyalty maka, diselenggarakan program bagi para member dengan tema TSC Funtastic Holiday Let's Go To Malaysia & Singapore*. Untuk dapat mengikuti program tersebut tentunya member TSC harus melaksanakan seluruh rangkaian mekanisme proses yang telah ditentukan untuk menjadi pemenang yaitu melakukan registrasi melalui sms dengan mengetik keyword tertentu. Lalu segera  isi ulang pulsamu  untuk mendapatkan Poin sebanyak - banyaknya selama periode program.  Para member TSC yang terpilih sebagai pemenang berkesempatan pergi liburan ke Legoland Malaysia & Universal Studio Singapore bersama. So, segera ikuti programnya bersama teman -teman lainnya.
Periode 
Promo Program                 :  01 Nov 2013  - 31 Januari 2014 
Pengumuman pemenang     :  Februari 2014 

Mekanisme Program  
Untuk mengikuti program ini peserta TSC harus melakukan registrasi
  • Cara Registrasi   :ketik FUN  sms ke 2323                   
  • Cara Check Poin :ketik FUNPOIN sms ke 2323           
  • Peserta diwajibkan untuk melakukan recharge
  • Perhitungan Poin :
ISI PULSA 

Rp 5.000   = 3 Poin 
Rp 10.000 = 10 Poin
Rp 20.000 = 20 Poin
Rp 25.000 = 30 Poin
Rp 50.000 = 70 Poin

Hadiah Program

Pemenang akan memperoleh :
  1. Liburan Gratis ke Legoland Malaysia dan Universal Studio Singapore selama 3 hari 2 malam
  2. Para pemenang akan memperoleh uang saku  Rp. 1.000.000,- / orang
  3. Seluruh Akomodasi dan Transportasi selama program berlangsung baik di Malaysia dan Singapura untuk pemenang ditanggung oleh Telkomsel
  4. Khusus  akomodasi & transportasi bagi para pemenang yang berasal dari Jabodetabek  akan ditanggung oleh Telkomsel
  5. Seluruh keputusan Telkomsel tidak dapat dapat diganggu gugat
  6. Syarat & ketentuan berlaku

  
Notes 
*) Pemenang khusus member TSC





0 komentar:

Posting Komentar

JENDELA INFORMASI UNIVERSITAS NEGERI JEMBER